♫ Ada Waktu dalam Lagu ♫
Lagu mengingatkan pada waktu
Kapan diperdengarkan
Kapan dikenal
Kapan dihapal
Kapan diperdengarkan
Kapan dikenal
Kapan dihapal
Saat lagu mengikat jiwa
Lagu ikut kemana-mana
Ada rindu dibawa lagu
Pada sebuah nyanyian merdu
Lagu ikut kemana-mana
Ada rindu dibawa lagu
Pada sebuah nyanyian merdu
Sepuluh tahun durasi lagu
Tak lagi semua kau tahu
Akhirnya hanyut di bait rindu
Ke sebuah masa lalu
Tak lagi semua kau tahu
Akhirnya hanyut di bait rindu
Ke sebuah masa lalu
(Medan, Februari 2017|PUBLISHED)
Comments
Post a Comment